Bappeda-Litbang Tanbu Gelar FGD Identifikasi, Penentuan Penetapan Produk Unggulan

- Redaksi

Kamis, 18 Juli 2024 - 22:15 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, KalimantanView.com – Bappedalitbang gelar forum grup discussion (FGD) dengan tema Identifikasi, penentuan dan penetapan produk unggulan daerah kabupaten Tanah bumbu tahun 2024.

Kegiatan FGD tersebut di gelar di ruang rapat Bappedalitbang dengan melibatkan berbagai instansi terkait dalam pembahasan produk unggulan daerah tersebut (18/07/2024).

Di buka langsung oleh Dya Hartati dewi Kepala bidang Litbang FGD tersebut menekankan pembangunan daerah yang lebih terorganisir melalui riset dan pengembangan. Serta pemerintah daerah harus lebih terencana dalam melihat potensi daerah berdasarkan data yang ada.

Baca Juga :  Sekda Tanbu pimpin Apel HUT Korpri Ke 53 di Tanbu

Dr. Eddy Priyanto.,S.E,. M.M dosen Pascasarjana STIEKN selaku narasumber dalam kegiatan tersebut menjelaskan. Bahwa pembangunan produk unggulan daerah harus di sertai dengan kemampuan melihat sektor yang unggul dan dapat di unggulkan.

“Dalam pengembangan produk unggulan daerah kita harus lebih jeli dalam melihat pasar dan pemasaran sehingga kita butuh riset yang lebih mendalam”

Baca Juga :  Baru Ditetapkan Sebagai Kecamatan, Teluk Kepayang Lamani Pembangunan Signifikan

Hal tersebut di ungkapkan karena kabupaten Tanah bumbu secara sektor ekonomi masih di dominasi oleh pertambangan. Sehingga perlu identifikasi dan pengembangan yang lebih luas lagi terhadap sektor-sektor yang lain.

Potensi produk unggulan daerah sebenarnya juga bisa di garap dari sektor yang lain seperti pertanian, perikanan, pendidikan. Serta berbagai sektor yang kiranya mampu mendongkrak pembangunan daerah.

Sehingga penyiapan sumberdaya manusia (SDM) harus sejalan dengan pengembangan dan pembangunan daerah.

Berita Terkait

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi
Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan
BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur
Partisipasi Penanaman Jagung 1 Juta Hektar, Tanah Bumbu Tanami 150 Hektar
Pra RUPS PTNB, Dwi : Peningkatan Kinerja Signifikan
BPKP Prov Kalsel Entry Meeting di Kabupaten Tanah Bumbu
Kadisdukcapil : Layanan Administrasi Kependudukan Gratis !!
DPRD Tanah Bumbu Umumkan Pengusulan Pengangkatan Bupat dan Wabup Terpilih

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 02:00 WITA

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi

Rabu, 22 Januari 2025 - 01:58 WITA

Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan

Rabu, 22 Januari 2025 - 01:56 WITA

BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur

Selasa, 21 Januari 2025 - 02:01 WITA

Partisipasi Penanaman Jagung 1 Juta Hektar, Tanah Bumbu Tanami 150 Hektar

Selasa, 14 Januari 2025 - 01:51 WITA

BPKP Prov Kalsel Entry Meeting di Kabupaten Tanah Bumbu

Selasa, 14 Januari 2025 - 01:50 WITA

Kadisdukcapil : Layanan Administrasi Kependudukan Gratis !!

Senin, 13 Januari 2025 - 01:49 WITA

DPRD Tanah Bumbu Umumkan Pengusulan Pengangkatan Bupat dan Wabup Terpilih

Senin, 13 Januari 2025 - 01:47 WITA

Paripurna DPRD Tanbu Umumkan Pemberhentian Bupati Periode 2021-2025

Berita Terbaru

Pemkab Tanah Bumbu

Diskominfo Tanbu Ikuti FGD Evaluasi dan Monitoring LAPOR

Jumat, 24 Jan 2025 - 01:57 WITA

Advetorial

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi

Rabu, 22 Jan 2025 - 02:00 WITA

Advetorial

Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan

Rabu, 22 Jan 2025 - 01:58 WITA

Advetorial

BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur

Rabu, 22 Jan 2025 - 01:56 WITA