Sinergi BPBD Tanah Bumbu dan PT Arutmin Bentuk Destana

- Redaksi

Kamis, 12 September 2024 - 15:09 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) dan PT Arutmin Site Batulicin Jalin Kemitraan Membentuk Desa Tangguh Bencana (Destana). (foto: MC Tanbu)

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) dan PT Arutmin Site Batulicin Jalin Kemitraan Membentuk Desa Tangguh Bencana (Destana). (foto: MC Tanbu)

Batulicin – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) dan PT Arutmin Site Batulicin Jalin Kemitraan Membentuk Desa Tangguh Bencana (Destana).

BPBD Tanbu memberikan pelatihan tanggap bencana untuk membentuk Desa Tangguh Bencana (Destana) di desa lingkar tambang batulicin, Desa Sungai Dua, Kecamatan Simpang Empat, bertempat di Gedung Olahraga Desa Sungai Dua, kegiatan diikuti 50 peserta.

Mereka terdiri dari Karang Taruna, Badan Usaha Desa (Bumdes), Aparat Desa dan Masyarakat. Sebagai Narasumber pada pelatihan tersebut yakni BPBD dan Pos Unit SAR Batulicin.

Baca Juga :  FKUB Tahun 2024, Bupati Zairullah : Kelola Keberagaman dan Kerukunan Umat Beragama

Kepala Desa (Kades) Sungai Dua, H Ibnu Salam dalam sambutannya berterima kasih pada narasumber yang meluangkan waktu untuk memberikan ilmu kepada masyarakat.

“Masyarakat dapat menyimak dengan baik ilmu yang diberikan, sehingga ada manfaat yang bisa diambil pada pertemuan ini dan bisa diterapkan saat terjadi bencana,” ucap Kades.

Kepala Pelaksana (Kalaksa) BPBD H Sulhadi melalui Kepala Sub Pencegahan M Ahsani Fauzan mengatakan untuk menghadapi bencana harus bersama-sama mempersiapkan diri, karena peristiwa bencana tidak bisa diduga kapan terjadi.

“Kita harus memiliki pengalaman dan pengetahuan kebencanaan agar bisa siap siaga dan mengurangi dampak bencana,” ucap Fauzan.

Baca Juga :  Gerak Cepat! Pemkab Tanah Bumbu Tangani Warga Korban Terdampak Banjir

CD Officer dari PT Arutmin Indonesia Site Batulicin, Abdul Razak berharap masyarakat dapat konsisten mengikuti program ini dan akan terus berlanjut kedepannya.

“Garis besarnya, masyarakat dapat menyerap dasar-dasar ilmu yang diberikan narasumber. Sehingga masyarakat cepat tanggap saat terjadi bencana dalam hal mengurangi korban jiwa maupun harta benda,” ucap Razak.

Dalam kesempatan ini, BPBD membawakan materi konsep Destana. Sedangkan dari Pos Unit SAR Batulicin membawakan materi Upaya Penyelamatan Korban Bencana sekaligus melakukan praktek pertolongan pertama.

Berita Terkait

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi
Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan
BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur
Partisipasi Penanaman Jagung 1 Juta Hektar, Tanah Bumbu Tanami 150 Hektar
Pra RUPS PTNB, Dwi : Peningkatan Kinerja Signifikan
BPKP Prov Kalsel Entry Meeting di Kabupaten Tanah Bumbu
Kadisdukcapil : Layanan Administrasi Kependudukan Gratis !!
DPRD Tanah Bumbu Umumkan Pengusulan Pengangkatan Bupat dan Wabup Terpilih

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 02:00 WITA

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi

Rabu, 22 Januari 2025 - 01:58 WITA

Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan

Rabu, 22 Januari 2025 - 01:56 WITA

BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur

Selasa, 21 Januari 2025 - 02:01 WITA

Partisipasi Penanaman Jagung 1 Juta Hektar, Tanah Bumbu Tanami 150 Hektar

Selasa, 14 Januari 2025 - 01:51 WITA

BPKP Prov Kalsel Entry Meeting di Kabupaten Tanah Bumbu

Selasa, 14 Januari 2025 - 01:50 WITA

Kadisdukcapil : Layanan Administrasi Kependudukan Gratis !!

Senin, 13 Januari 2025 - 01:49 WITA

DPRD Tanah Bumbu Umumkan Pengusulan Pengangkatan Bupat dan Wabup Terpilih

Senin, 13 Januari 2025 - 01:47 WITA

Paripurna DPRD Tanbu Umumkan Pemberhentian Bupati Periode 2021-2025

Berita Terbaru

Pemkab Tanah Bumbu

Diskominfo Tanbu Ikuti FGD Evaluasi dan Monitoring LAPOR

Jumat, 24 Jan 2025 - 01:57 WITA

Advetorial

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi

Rabu, 22 Jan 2025 - 02:00 WITA

Advetorial

Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan

Rabu, 22 Jan 2025 - 01:58 WITA

Advetorial

BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur

Rabu, 22 Jan 2025 - 01:56 WITA