Sosialisasi Rekrutmen CPP dan CGP Reguler Angkatan 11 di Kabupaten Tanah Bumbu, Bupati Berkomitmen Terhadap Kemajuan Pendidikan

- Redaksi

Selasa, 24 Oktober 2023 - 16:38 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, KalimantanView.com – Sosialisasi rekrutmen Calon Pengajar Praktik (CPP) dan Calon Guru Penggerak (CGP) Reguler Angkatan 11. Bupati Tanah Bumbu, Zairullah Azhar, melalui Sekretaris Daerah, Ambo Sakka, menyatakan komitmennya terhadap kemajuan pendidikan di daerah ini. Bertempat di Pendopo Serambi Madinah, Kantor Bupati Kabupaten Tanah Bumbu, Selasa (24/10/2024),

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) mengajak para guru terbaik untuk mendaftarkan diri dalam program CPP dan CGP. CPP merupakan individu yang memberikan pendampingan kepada peserta dalam mempersiapkan peran sebagai guru penggerak, sementara CGP bertanggung jawab sebagai pemimpin pembelajaran yang berfokus pada perkembangan holistik murid.

Baca Juga :  Paripurna DPRD, Sekda Tanbu Sampaikan Prestasi Tekan Kemiskinan Ekstrem

Program ini menawarkan proses pendampingan tatap muka serta bimbingan langsung oleh instruktur dan pengajar praktik berpengalaman. Melalui sosialisasi ini, harapanya para guru dapat memperkaya pengetahuan dan kemampuan kepemimpinan mereka.

Selain itu Pemerintah daerah memiliki keleluasaan untuk menunjuk guru-guru terpilih sebagai Kepala Sekolah, asalkan mereka memenuhi persyaratan yang telah ditetapkan. Mereka melaksanakan proses seleksi dengan ketat, memastikan para peserta memiliki kompetensi yang di butuhkan dalam memajukan pendidikan di daerah masing-masing.

Dalam hal ini, Kepala Balai Guru Penggerak Provinsi Kalimantan Selatan, Dr. Abdul Kamil Marisi, juga turut hadir dalam acara tersebut, menunjukkan dukungan penuh dari pemerintah pusat terhadap program ini.

Baca Juga :  Penerimaan 1764 PPPK di Kabupaten Tanah Bumbu, Dibuka Pertengahan September

Mengingat pentingnya peran guru dalam mengarahkan generasi muda, mengharapkan seluruh Kepala Sekolah dan Guru dari TK, SD, dan SMP Negeri maupun Swasta se Kabupaten Tanah Bumbu dapat memanfaatkan kesempatan ini secara optimal untuk meningkatkan kualitas pendidikan di daerah mereka.

Dengan demikian, generasi mendatang akan mampu menghadapi tantangan global dengan kompetensi yang kuat dan kepemimpinan yang cerdas, sejalan dengan visi mencerdaskan kehidupan bangsa yang di usung oleh pemerintah.

Berita Terkait

Inventarisasi Kebutuhan Kawasan Industri Batulicin di Bahas
Pencegahan Korupsi di Daerah, Pemkab Tanbu Sinergi Dengan KPK RI
Propemperda Tahun 2025 Disetujui DPRD Tanbu
Jambore Saka Bakti Husada di Kabupaten Tanbu Berlangsung Meriah
DP3AP2KB Gelar Sosialisasi 8 Aksi Konvergensi Stunting Tahun 2024
Dispersip Tanbu Sertifikasi Kopetensi Para Pustakawan Daerah
Pemkab Tanbu Sosialisasikan Peraturan Bupati Tanah Bumbu Nomor 51 Tahun 2024
Peringatan Hari Kesehatan di Kabupaten Tanbu Berlangsung Meriah

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 01:34 WITA

Inventarisasi Kebutuhan Kawasan Industri Batulicin di Bahas

Kamis, 14 November 2024 - 01:33 WITA

Pencegahan Korupsi di Daerah, Pemkab Tanbu Sinergi Dengan KPK RI

Kamis, 14 November 2024 - 01:31 WITA

Propemperda Tahun 2025 Disetujui DPRD Tanbu

Kamis, 14 November 2024 - 01:28 WITA

DP3AP2KB Gelar Sosialisasi 8 Aksi Konvergensi Stunting Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 01:27 WITA

Dispersip Tanbu Sertifikasi Kopetensi Para Pustakawan Daerah

Selasa, 12 November 2024 - 01:25 WITA

Pemkab Tanbu Sosialisasikan Peraturan Bupati Tanah Bumbu Nomor 51 Tahun 2024

Selasa, 12 November 2024 - 01:24 WITA

Peringatan Hari Kesehatan di Kabupaten Tanbu Berlangsung Meriah

Senin, 11 November 2024 - 01:22 WITA

Panen Raya di Desa Manurung, Bupati Zairullah Harapkan Hal Ini

Berita Terbaru

Advetorial

Inventarisasi Kebutuhan Kawasan Industri Batulicin di Bahas

Jumat, 15 Nov 2024 - 01:34 WITA

Advetorial

Pencegahan Korupsi di Daerah, Pemkab Tanbu Sinergi Dengan KPK RI

Kamis, 14 Nov 2024 - 01:33 WITA

Advetorial

Propemperda Tahun 2025 Disetujui DPRD Tanbu

Kamis, 14 Nov 2024 - 01:31 WITA