Sukses! DPRD Tanbu Apresiasi Pelaksanaan Pesta Adat Mappanre Ri Tasi’E

- Redaksi

Kamis, 2 Mei 2024 - 15:39 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, KalimantanView.com – Event Mappanre Ri Tasi’E atau pesta pantai yang digelar Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Bumbu, Kalsel tahun 2024 ini berlangsung meriah dan sukses digelar, Kamis (2/5/2024).

Festival budaya yang dilaksanakan di kawasan Pantai Pagatan, Kecamatan Kusan Hilir selama sepekan, 20-28 April 2024 menuai apresiasi dan pujian dari sejumlah kalangan.

Salah satunya disampaikan Anggota DPRD Tanbu HM Haris Fadillah.

Baca Juga :  Pemkab Tanbu Serahkan Dana Hibah Bantuan Parpol

“Selamat atas terlaksananya seluruh rangkaian kegiatan event Mappanre Ri Tasi’E dengan sukses tertib dan lancar,” kata Haris Fadillah.

Pesta pantai tahun 2024 ini sangat luar biasa, seru dan mantap. Haris mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Tanah Bumbu yang turut memeriahkan acara adat tahun ini.

Menurutnya, festival budaya pesisir di kabupaten dengan motto Bersujud mampu menyedot ribuan pengunjung.

Baca Juga :  DPMPTSP Tanbu Gelar Bimtek SI DESI TEGAS, Adrianto: Ciptakan Iklim Investasi Kondusif

Dapat diketahui bahwa Acara Mappanre RI Tasi’E itu dilaksanakan sejak 20 April 2024 dibuka oleh Bupati HM Zairullah Azhar, acara dimeriahkan dengan gelaran expo dan pameran, hiburan panggung rakyat yang menampilkan artis-artis terkenal dari ibukota Jakarta serta diisi dengan tablik akbar. Berakhir pada 1 Mei 2024.

Berita Terkait

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi
Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan
BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur
Partisipasi Penanaman Jagung 1 Juta Hektar, Tanah Bumbu Tanami 150 Hektar
Pra RUPS PTNB, Dwi : Peningkatan Kinerja Signifikan
BPKP Prov Kalsel Entry Meeting di Kabupaten Tanah Bumbu
Kadisdukcapil : Layanan Administrasi Kependudukan Gratis !!
DPRD Tanah Bumbu Umumkan Pengusulan Pengangkatan Bupat dan Wabup Terpilih

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 02:00 WITA

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi

Rabu, 22 Januari 2025 - 01:58 WITA

Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan

Rabu, 22 Januari 2025 - 01:56 WITA

BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur

Selasa, 21 Januari 2025 - 02:01 WITA

Partisipasi Penanaman Jagung 1 Juta Hektar, Tanah Bumbu Tanami 150 Hektar

Selasa, 14 Januari 2025 - 01:51 WITA

BPKP Prov Kalsel Entry Meeting di Kabupaten Tanah Bumbu

Selasa, 14 Januari 2025 - 01:50 WITA

Kadisdukcapil : Layanan Administrasi Kependudukan Gratis !!

Senin, 13 Januari 2025 - 01:49 WITA

DPRD Tanah Bumbu Umumkan Pengusulan Pengangkatan Bupat dan Wabup Terpilih

Senin, 13 Januari 2025 - 01:47 WITA

Paripurna DPRD Tanbu Umumkan Pemberhentian Bupati Periode 2021-2025

Berita Terbaru

Pemkab Tanah Bumbu

Diskominfo Tanbu Ikuti FGD Evaluasi dan Monitoring LAPOR

Jumat, 24 Jan 2025 - 01:57 WITA

Advetorial

Pemkab Tanbu Gelar Workshop Budaya Anti Korupsi

Rabu, 22 Jan 2025 - 02:00 WITA

Advetorial

Pemkab Tanbu Rakor Persiapan Peringatan Hari Pahlawan

Rabu, 22 Jan 2025 - 01:58 WITA

Advetorial

BLT Tahap I Mulai Disalurkan PemDes Hidayah Makmur

Rabu, 22 Jan 2025 - 01:56 WITA