Festival Literasi Bersujud 2023, Bunda Literasi Kecamatan di Tanbu Dikukuhkan

- Redaksi

Senin, 23 Oktober 2023 - 16:34 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, KalimantanView.com – Hj Wahyu Windarti Zairullah kukuhkan Bunda Literasi Kecamatan se-Kabupaten Tanah Bumbu, Senin (23/10/2023) di Pantai Pagatan, Kecamatan Kusan Hilir.

Pengukuhan Bunda Literasi Kecamatan ini merupakan rangkaian dari Festival Literasi Bersujud 2023.

Acara di buka Bupati Zairullah Azhar di wakili Sekda Tanah Bumbu H Ambo Sakka.

Baca Juga :  Menggembirakan! Produksi Padi Petani Meningkat, Ini Peran Pemkab Tanbu

Adapun pengukuhan Bunda Literasi Kecamatan di tandai dengan pemasangan selempang oleh Bunda Literasi Tanah Bumbu Hj Wahyu Windarti. Hadir mendampingi Sekda dan Kepala Dinas Perpustakaan dan Arsip Tanah Bumbu Yulia Rahmadani.

Sekda mengatakan tujuan pengukuhan ini untuk memperkuat peningkatan minat baca hingga ke desa-desa.

Baca Juga :  Bulan Ramadan, Satpol PP Tanbu Tertibkan Tempat Hiburan Malam

“Harapannya semua Kecamatan semakin bergairah dalam meningkatkan minat baca tersebut,” kata Sekda.

Menurutnya, untuk meningkatkan minat baca tidak bisa lahir secara spontanitas, namun harus di latih secara berkesinambungan.

“Kalau bisa sempatkan dalam sehari itu membaca, terutama buku yang bermanfaat untuk ilmu pengetahuan,” tutup Sekda.

Berita Terkait

Begini Momentum Hangat Silaturahmi Bang Arul dan Pemkab Tanbu di Open House Idul Fitri Gubernur Kalsel
Bang Arul Bersama Warga: Kebersamaan Hangat di Open House Bupati Tanah Bumbu
Penandatanganan Nota Kesepakatan RPJMD 2025-2029, Bupati Bang Arul : Ini Langkah Strategis
Paripurna DPRD, Wabup Tanah Bumbu Sampaikan LKPJ Tahun 2024
Datang ke Tanah Bumbu, Wagub Kalsel Disambut Bupati Bang Arul
Ini Atensi Bupati Tanah Bumbu untuk Guru Honor Sekolah Swasta
Konsultasi Publik RPJMD, Bupati Tanah Bumbu: Kiblat Pembangunan Lima Tahun
Wabup Tanah Bumbu Sambangi Warga Terdampak Banjir

Berita Terkait

Rabu, 2 April 2025 - 13:33 WITA

Begini Momentum Hangat Silaturahmi Bang Arul dan Pemkab Tanbu di Open House Idul Fitri Gubernur Kalsel

Selasa, 1 April 2025 - 16:32 WITA

Bang Arul Bersama Warga: Kebersamaan Hangat di Open House Bupati Tanah Bumbu

Jumat, 28 Maret 2025 - 16:29 WITA

Penandatanganan Nota Kesepakatan RPJMD 2025-2029, Bupati Bang Arul : Ini Langkah Strategis

Senin, 24 Maret 2025 - 17:48 WITA

Paripurna DPRD, Wabup Tanah Bumbu Sampaikan LKPJ Tahun 2024

Senin, 17 Maret 2025 - 18:12 WITA

Datang ke Tanah Bumbu, Wagub Kalsel Disambut Bupati Bang Arul

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:07 WITA

Konsultasi Publik RPJMD, Bupati Tanah Bumbu: Kiblat Pembangunan Lima Tahun

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:09 WITA

Wabup Tanah Bumbu Sambangi Warga Terdampak Banjir

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:41 WITA

Aksi Cepat! Pemkab Tanah Bumbu Tangani Banjir

Berita Terbaru

Advetorial

Paripurna DPRD, Wabup Tanah Bumbu Sampaikan LKPJ Tahun 2024

Senin, 24 Mar 2025 - 17:48 WITA

Advetorial

Datang ke Tanah Bumbu, Wagub Kalsel Disambut Bupati Bang Arul

Senin, 17 Mar 2025 - 18:12 WITA