Rapat Paripurna, DPRD Tanbu Sampaikan Dua Raperda Inisiatif

- Redaksi

Kamis, 18 Juli 2024 - 16:23 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, KalimantanView.com – DPRD Tanah Bumbu (Tanbu) menggelar rapat paripurna tentang penyampaian dua Raperda Inisiatif DPRD. Rapat peripurna dilaksanakan di Ruang Rapat DPRD Tanbu, Kamis (18/07/2024).

Dua Raperda inisiatif yang disampaikan DPRD yakni Raperda Pengembangan Kewirausahaan dan Raperda Pengawasan Produk Halal.

Rapat dipimpin langsung Ketua DPRD Andrean Atma Maulani. Hadir Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Eryanto Rais, Forkopimda, dan Kepala SKPD.

Baca Juga :  Jalan Santai, Pelajar di Tanbu Peringati HUT-RI ke-78

Ketua Bapemperda DPRD Tanbu Andi Erwin Prasetya mengatakan, Raperda inisitif pengembangan kewirausahaan dan Raperda pengawasan produk halal ini bertujuan untuk menciptakan kewirausahaan baru yang kreatif. Sehingga dapat menciptakan lapangan pekerjaan di daerah.

“Sedangkan untuk Raperda Pengawasan Produk Halal bertujuan membarikan kenyamanan dan keamanan. Serta terjaminnya produk standar halal yang telah di tetapkan oleh pemerintah di masyarakat,” jelasnya.

Baca Juga :  FKUB Tahun 2024, Bupati Zairullah : Kelola Keberagaman dan Kerukunan Umat Beragama

Sementara itu, Ketua DPRD Tanah Bumbu Andrean Atma Maulani, mengatakan selanjutnya Raperda inisiatif ini akan di serahkan kepada pihak eksekutif untuk dibahas bersama.

“Untuk selanjutnya ditindak lanjuti dan nantinya akan dibahas bersama,” pungkasnya.

Berita Terkait

Penglihatan Baik, Prestasi Meningkat: Kodim Tanah Bumbu dan Pemkab Sediakan Kacamata Gratis
Rute Batulicin – Makassar di Bandara Bersujud Tanah Bumbu Kini Sudah Tersedia
Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025 di Tanah Bumbu Berlangsung Khidmat
Tegaskan Peran Masjid sebagai Pusat Peradaban, Pengurus DMI Tanah Bumbu Resmi Dilantik
Dorong UMKM ‘Naik Kelas’, Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Serius Ikuti Rakernas di Jakarta
Hadirkan Akademi Karang Taruna, Pemerintah Siapkan Pemuda Sebagai Motor Perubahan
Dukung Pemerintah, DWP Tanah Bumbu Sosialisasikan Pentingnya Dokumen Kependudukan.
Dorong Kemakmuran Umat, Dewan Masjid Indonesia Bentuk Pengurus Cabang se-Tanah Bumbu

Berita Terkait

Kamis, 2 Oktober 2025 - 23:43 WITA

Penglihatan Baik, Prestasi Meningkat: Kodim Tanah Bumbu dan Pemkab Sediakan Kacamata Gratis

Rabu, 1 Oktober 2025 - 16:06 WITA

Rute Batulicin – Makassar di Bandara Bersujud Tanah Bumbu Kini Sudah Tersedia

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:13 WITA

Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025 di Tanah Bumbu Berlangsung Khidmat

Kamis, 25 September 2025 - 23:38 WITA

Tegaskan Peran Masjid sebagai Pusat Peradaban, Pengurus DMI Tanah Bumbu Resmi Dilantik

Rabu, 24 September 2025 - 22:18 WITA

Dorong UMKM ‘Naik Kelas’, Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Serius Ikuti Rakernas di Jakarta

Selasa, 23 September 2025 - 22:01 WITA

Dukung Pemerintah, DWP Tanah Bumbu Sosialisasikan Pentingnya Dokumen Kependudukan.

Senin, 22 September 2025 - 23:55 WITA

Dorong Kemakmuran Umat, Dewan Masjid Indonesia Bentuk Pengurus Cabang se-Tanah Bumbu

Senin, 22 September 2025 - 23:48 WITA

Dorong Ekonomi Lokal, Pemkab Tanah Bumbu Cetak Koperasi Profesional dan Adaptif

Berita Terbaru