Tegakkan Perda, Satpol PP Tanbu Amankan 15 Dus Miras

- Redaksi

Rabu, 15 November 2023 - 11:42 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, KalimantanView.com – Satpol PP Kabupaten Tanah Bumbu mengamankan 15 Dus minuman beralkohol dari sebuah rumah bedakan di Desa Satui Barat, Kecamatan Satui.

Kepala Dinas Satpol PP dan Damkar Tanbu, Syaikul Ansari mengatakan pihaknya telah mengamankan ratusan botol minuman keras tersebut beberapa waktu lalu.

“Sebanyak 15 Dus. Totalnya, 181 botol dari berbagai merk,” kata Syaikul, Selasa (14/11/2023) di Batulicin.

Baca Juga :  Kantor Imigrasi Batulicin Gelar Operasi JAGRATARA Tahap III

Syaikul mengatakan giat penegakan Perda yang dilakukan Satpol PP tersebut berdasarkan hasil laporan masyarakat.

“Masyarakat melaporkan bahwa di Satui Barat ada salah satu rumah bedakan yang menjual minuman beralkohol. Kemudian segera kita tindaklanjuti,” ucapnya.

Ia menyampaikan ucapan terimakasih kepada masyarakat karena telah membantu dalam hal penegakan Perda Nomor 27 Tahun 2005 tentang larangan peredaran minuman beralkohol di wilayah Kabupaten Tanah Bumbu.

Baca Juga :  Sekda Tanbu Sambut Kunker Komisi I DPRD Provinsi Kalsel

Peredaran dan penggunaan minuman beralkohol bertentangan dan tidak sesuai dengan norma kehidupan masyarakat Kabupaten Tanah Bumbu yang agamis.

Selain itu dapat menimbulkan dampak negative terhadap ketentraman dan ketertiban masyarakat, serta dapat menimbulkan gangguan kesehatan.

Berita Terkait

Penglihatan Baik, Prestasi Meningkat: Kodim Tanah Bumbu dan Pemkab Sediakan Kacamata Gratis
Rute Batulicin – Makassar di Bandara Bersujud Tanah Bumbu Kini Sudah Tersedia
Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025 di Tanah Bumbu Berlangsung Khidmat
Tegaskan Peran Masjid sebagai Pusat Peradaban, Pengurus DMI Tanah Bumbu Resmi Dilantik
Dorong UMKM ‘Naik Kelas’, Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Serius Ikuti Rakernas di Jakarta
Hadirkan Akademi Karang Taruna, Pemerintah Siapkan Pemuda Sebagai Motor Perubahan
Dukung Pemerintah, DWP Tanah Bumbu Sosialisasikan Pentingnya Dokumen Kependudukan.
Dorong Kemakmuran Umat, Dewan Masjid Indonesia Bentuk Pengurus Cabang se-Tanah Bumbu

Berita Terkait

Kamis, 2 Oktober 2025 - 23:43 WITA

Penglihatan Baik, Prestasi Meningkat: Kodim Tanah Bumbu dan Pemkab Sediakan Kacamata Gratis

Rabu, 1 Oktober 2025 - 16:06 WITA

Rute Batulicin – Makassar di Bandara Bersujud Tanah Bumbu Kini Sudah Tersedia

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:13 WITA

Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025 di Tanah Bumbu Berlangsung Khidmat

Kamis, 25 September 2025 - 23:38 WITA

Tegaskan Peran Masjid sebagai Pusat Peradaban, Pengurus DMI Tanah Bumbu Resmi Dilantik

Rabu, 24 September 2025 - 22:18 WITA

Dorong UMKM ‘Naik Kelas’, Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Serius Ikuti Rakernas di Jakarta

Selasa, 23 September 2025 - 22:01 WITA

Dukung Pemerintah, DWP Tanah Bumbu Sosialisasikan Pentingnya Dokumen Kependudukan.

Senin, 22 September 2025 - 23:55 WITA

Dorong Kemakmuran Umat, Dewan Masjid Indonesia Bentuk Pengurus Cabang se-Tanah Bumbu

Senin, 22 September 2025 - 23:48 WITA

Dorong Ekonomi Lokal, Pemkab Tanah Bumbu Cetak Koperasi Profesional dan Adaptif

Berita Terbaru